logo mahkamah agung website ramah difable
Berita Pengadilan Negeri Pekanbaru

Pengadilan Negeri Pekanbaru mengikuti Kegiatan Jalan Sehat Pengadilan Tinggi Riau

Selasa, 26-08-2025 | 08:00:22 WIB




Pekanbaru – Jum’at, 15 Agustus 2025. Bertempat Halaman Kantor Pengadilan Tinggi Riau, Ketua Pengadilan Negeri Pekanbaru Bapak Bambang Trikoro, S.H., M.Hum. di dampingi oleh Wakil Ketua Bapak Delta Tamtama, S.H., M.H. dan dihadiri oleh Hakim, Panitera, Sekretaris serta seluruh pegawai pada Pengadilan Negeri Pekanbaru mengikuti Kegiatan Jalan Sehat Pengadilan Tinggi Riau dalam rangka memperingati hari Ulang tahun Republik Indonesia Ke-80 dan Hari Ulang tahun Mahkamah Agung RI Ke-80.  

Foto-Foto Terkait :