logo mahkamah agung website ramah difable
Berita Pengadilan Negeri Pekanbaru

Pengadilan Negeri Pekanbaru mengadakan Acara Syukuran Atas Penyerahan Sertifikat Mutu Pengadilan Unggul dan Tangguh (AMPUH) dan Piala ABHINAYA UPANGGA WISESA Tahun 2024

Senin, 09-12-2024 | 09:33:40 WIB




Pekanbaru - Senin, 09 Desember 2024. Pengadilan Negeri Pekanbaru Mengadakan Acara Syukuran Atas Penyerahan Sertifikat Mutu Pengadilan Unggul dan Tangguh (AMPUH) dan Piala ABHINAYA UPANGGA WISESA Tahun 2024. 

Pengadilan Negeri Pekanbaru Memperoleh 3 (Tiga) Penghargaan Dalam Acara Penyerahan Sertifikat Mutu Pengadilan Unggul dan Tangguh (AMPUH) dan Piala ABHINAYA UPANGGA WISESA Tahun 2024 Yaitu Penghargaan pada kategori : 

1.Role Model Pimpinan, 

2.Pelayanan Kinerja Layanan Informasi Publik, 

3.Penilaian Evaluasi Impelementasi SIPP (EIS).


Foto-Foto Terkait :