logo mahkamah agung website ramah difable
Berita Pengadilan Negeri Pekanbaru

Pengadilan Negeri Pekanbaru Melaksanakan Kegiatan Halal Bi Halal Merayakan Idul Fitri 1445 H

Selasa, 23-04-2024 | 09:41:37 WIB




Pekanbaru – Jum’at, 19 April 2024. Bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Pekanbaru dilaksanakan acara Halal Bi Halal. Acara tersebut dilaksanakan dalam Rangka Merayakan Idul Fitri 1445 H dan menjalin silahturahmi. Tema Acara Halal Bi Halal tersebut adalah dengan silahturahmi kita satukan tekad untuk membangun Pengadilan Negeri Pekanbaru lebih Maju. Acara tersebut diisi dengan doa dan saling bersalaman oleh Keluarga Besar Pengadilan Negeri Pekanbaru.  


Foto-Foto Terkait :